Samsung Galaxy S6 Mini Akan Segera Hadir

andyalian

Samsung Galaxy S6 Mini Akan Segera Hadir
Samsung Galaxy S6

Setelah mempersiapkan yang akan rilis dalam waktu dekat ini. Ternyata Samsung juga sedang mempersiapkan versi mininya yaitu Samsung Galaxy S6 Mini yang diberi kode nama SM-G9198.

Ponsel ini dikabarkan akan mengusung layar 4,6 inci HD (1280×768), dilengkapi dengan kamera belakang 16MP yang juga bisa merekam video dengan kualitas 1080p, juga memiliki kamera depan dengan resolusi 5MP.

Di segi dapur pacu ponsel ini ditanami chipset Snapdragon 808, CPU hexacore, dua Cortex A-57, empat Cortex-A53, Untuk pengolah grafis menggunakan Adreno 418, RAM 2GB, ponsel ini juga sudah menggunakan OS Android terbaru 5.1.1 Lollipop.

 

Tags

Related Post